Home » , , , , , , , , » Fenomena Terjadinya Debu berlian

Fenomena Terjadinya Debu berlian

Posted by ILMU ALAM on Minggu, 30 Juni 2013


Debu berlian adalah kabut es dekat permukaan. Ini adalah sebuah fenomena meteorologika di mana kristal es mikroskopik terbentuk di udara tanpa memerlukan "seed".


Fenomena ini hanya dapat terjadi pada suhu atau di bawah dynamic arrest air pada titik -39 °C, jauh lebih rendah dari titik bekunya pada 0 °C. Dapat terjadi dalam bentuk cair di bawah titik bekunya dikenal sebagai pendinginan super. Debu berlian biasanya terjadi di Antartika. Kabut es dapat menyebabkan berbagai tipe halo.


0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Random Post